Kanal

Network

Logo sinaracehbaru.com
TERKONEKSI BERSAMA KAMI
sinaracehbaru.com Facebook
sinaracehbaru.com Twitter
sinaracehbaru.com Instagram
sinaracehbaru.com YouTube
Android Icon iOS Icon
Copyright © 2024 sinaracehbaru.com
Allright Reserved

Kapolres Aceh Selatan Ajak Warga Ciptakan Pilkada Damai dan Kondusif

Oleh
Kamis, 14 November 2024 - 12:06 WIB

Tapaktuan – Pelaksanaan proses pencoblosan surat suara pada pemilihan kepala daerah (Pilkada), baik Pasangan calon (Paslon) Gubernur maupun Bupati serentak 2024 telah semakin dekat. Kapolres Aceh Selatan AKBP Mughi Prasetyo Habrianto, S.I.K.,kembali mengajak warga dalam wilayah hukumnya untuk menciptakan pilkada yang sejuk dan damai serta Kondusif.

Ajakan itu disampaikannya melalui himbauan – himbauan dalam bentuk tulisan di media spanduk yang ditempelkan di tempat- tempat strategis dalam wilayah Polsek jajaran Polres Aceh Selatan Polda Aceh.
Rabu (13/11/2024).

Kapolres mengajak untuk seluruh warga agar menjaga kondusifitas keamanan, ketertiban, kenyamanan, ditengah tengah masyarakat dalam rangkaian pilkada tahun 2024 di wilayah hukum Polres Aceh Selatan dengan tidak menyebar berita Hoax,hindari Money Politik, Hindari Provokasi/adu domba dan Stop intimidasi.

Dalam himbauannya Kapolres juga mengajak masyarakat untuk tidak saling menghujat dan bermusuhan meskipun beda pilihan.Begitu juga mengharapkan kepada warga untuk ikut memberikan suara pada Pilkada nanti, karena Satu suara menentukan Masa depan Provinsi Aceh maupun Kabupaten Aceh Selatan.

“Hal tersebut kami lakukan dalam upaya meningkatkan partisipasi aktif masyarakat guna mewujudkan dan memelihara situasi kamtibmas sehingga Pilkada dapat berjalan dengan lancar, kondusif dan Terkendali” ujar Kapolres.

Siapapun pilihannya, kita tetap bersaudara, jangan saling adu domba sehingga akan memecahkan persaudaraan yang selama ini dirajut dengan baik.

Memutuskan silaturrahmi itu sangat mudah, namun merajut persaudaraan itu susah. Maka bagaimana caranya dengan pilkada serentak 2024 di wilayah Aceh Selatan hubungan antar warga tetap terjalin dengan baik, ucapnya.

“Kami berharap kepada warga masyarakat untuk tidak saling menjatuhkan lawan politik, tidak merusak fasilitas seperti Alat Peraga Kampanye (APK) dan sebagainya, sehingga pilkada berjalan dengan baik dan Kondusif serta Damai.”Pungkas Mughi. *(SAIFUL AMENO)

BERITA LAINNYA

Suskes Perjuangkan Hak Perwalian Anak Terlantar, Kejari Bandar Lampung Terima Penghargaan Dari Komnas PA

Bandar Lampung – Sinar Aceh Baru Kejaksaan Negeri (Kejari) Bandar Lampung menerima penghargaan dari Komnas perlindungan anak (PA) Provinsi Lampung

| 18 menit lalu

JALAN SEHAT MENUJU TPS, PJ. BUPATI HARAPKAN PARTISIPASI MASYARAKAT

Aceh Tamiang – Sinar Aceh Baru Pj. Bupati Aceh Tamiang, Drs. Asra melepas ribuan peserta jalan sehat Pilkada Aceh 2024

| 2 jam lalu

. SEKDA HADIRI KONSOLIDASI WILAYAH PEMANTAPAN PPK DAN PPS PILKADA ACEH TAMIANG TAHUN 2024

Aceh Tamiang – Sinar Aceh Baru Mewakili Pj. Bupati, Pj. Sekretaris Daerah Aceh Tamiang, Drs. Tri Kurnia menghadiri Konsolidasi Wilayah

| 2 jam lalu

ACEH TAMIANG RAIH PREDIKAT BADAN PUBLIK INFORMATIF 2024 DARI KOMISI INFORMASI ACEH

Banda Aceh – Sinar Aceh Baru Pemerintah Kabupaten Aceh Tamiang menjadi badan publik dengan kategori “Informatif” tahun 2024. Kategori ini

| 3 jam lalu

Pengamanan TPS, Dirpolairud Polda Aceh Pesankan Personel Wajib Pedomani SOP dan Jaga Kesehatan 

Banda Aceh, SAB: Dirpolairud Polda Aceh Kombes Pol. Wahyu Prihatmaka, S. H, dalam arahannya berpesan agar Personel Polda Aceh yang

| 9 jam lalu

Polres Aceh Selatan Amankan Kampanye Terbuka Paslon Bupati Wakil Bupati Agar Lancar dan Kondusif

Tapaktuan – Polres Aceh Selatan menurunkan ratusan personelnya untuk melaksanakan pengamanan dalam rangkaian kegiatan Kampanye Terbuka Pasangan Calon (Paslon) Bupati

| 10 jam lalu

Ketum BPI KPNPA RI Apresiasi Ketegasan Menteri Agus Andrianto Copot Kalapas dan KPLP Sumsel

Jakarta,- Sinar Aceh Baru Ketua Umum Badan Peneliti Independen Kekayaan Penyelenggara Negara dan Pengawas Anggaran Republik Indonesia (BPI KPNPA RI),

| 19 jam lalu

Kampanye Dialogis WALI Dapat Antusias Massa Gampong Paya Bujok Beramoe.

Kota Langsa – Sinar Aceh Baru Pasangan Walikota “WALI” Waled dan Rusli nomor urut 1 disambut ratusan masyarakat Gampong Paya

| 20 jam lalu

SEMA FASYA 2024 Gelar Kegiatan Simposium Legislative.

Kota Langsa – Sinar Aceh Baru Senat Mahasiswa Fakultas Syariah.(Sema Fasya) Institut Agama Islam Negeri (IAIN) Langsa menggelar kegiatan Simposium

| 1 hari lalu
Logo sinaracehbaru.com
TERKONEKSI BERSAMA KAMI
sinaracehbaru.com Facebook
sinaracehbaru.com Twitter
sinaracehbaru.com Instagram
sinaracehbaru.com YouTube
Android Icon iOS Icon
Copyright © 2024 sinaracehbaru.com
Allright Reserved
CONTACT US PT. Sinar Aceh Baru,
Jl. Kasturi No. 7B Gp. Keuramat Kuta Alam Banda Aceh, 23123
Telp: 08126962239